Menampilkan pada Kategori "Articles"
Produk Ini Harus Bersertifikat Halal di Oktober 2024

Articles 12 Feb 2024 SUPERADMIN E-KDMK

Produk Ini Harus Bersertifikat Halal di Oktober 2024, BPJPH Imbau Pelaku Usaha Segera Urus Sertifikasi Halal

02 Februari 2024 - 17.01

Jakarta (BPJPH) --- Sesuai ketentuan Undang-undang Nomor 33 tahun 2014 tentang Jaminan Produk Halal (JPH), produk yang masuk, beredar dan diperdagangkan di wilayah Indonesia wajib bersertifikat halal. Kewajiban bersertifikat halal ini...

Fasilitas Merk Klinik KI-IKM DJIKMA Kemenperin

Articles 02 Nov 2023 SUPERADMIN E-KDMK

MEREK adalah tanda yang dapat ditampilkan secara grafis berupa gambar, logo, nama, kata, huruf, angka, susunan warna dalam bentuk 2 (dua) dimensi dan/atau 3 (tiga) dimensi, suara, hologram, atau kombinasi dari 2 (dua) atau lebih unsur tersebut untuk membedakan barang dan/atau jasa yang diproduksi oleh orang atau badan hukumdalam kegiatan...

Klinik KI-Ditjen IKMA

Articles 28 Aug 2023 SUPERADMIN E-KDMK

Bali Creative Industry Center

Articles 28 Aug 2023 SUPERADMIN E-KDMK

Strategi pengembangan industri kreatif indonesia 

FILE DESAIN DAN HASIL CETAK-2

Articles 25 Aug 2023 SUPERADMIN E-KDMK

WARNA WARNA BERESIKO HASIL CETAK

Beberapa warna yang kemungkinan kurang maksimal dicetak dengan metode offset antara lain:

  • Biru
  • Toska
  • Ungu
  • Coklat
  • Abu-abu
    Mengapa? Karena bayangan warna-warna ini jatuh sangat dekat dengan retina mata manusia. Jadi, perbedaan sedikit saja akan terlihat jelas oleh mata manusia.

 

Solusi yang dapat dilakukan agar hasil cetak tetap bisa bagus

Menambahkan tekstur di atas warna...

FILE DESAIN DAN HASIL CETAK-1

Articles 25 Aug 2023 SUPERADMIN E-KDMK

FORMAT FILE DESAIN

Untuk hasil maksimal hasil cetak, pertama file berbasis vector dalam format : adobe ilustrator, adobe indesign, corel draw, freehand, atau pdf (dengan high quality resolution). Kedua dalam format file berbasiskan bitmap dengan resolusi minimal 300 dpi dalam ukuran yang sebenarnya (actual size) semisal tiff, jpeg, dan psd. Dari...

Pameran Karya Kreatif Indonesia BI 2023

Articles 26 Jul 2023 SUPERADMIN E-KDMK

Venue : Hall B Jakarta Convention Center

Tanggal : 27 - 30 Juli 2023 (Kamis-Minggu)

Waktu: 09.00 - 21.00 WIB

Tingkatkan Produk Ramah Lingkungan, Kenali Sertifikasi Produk Kayu

Articles 16 May 2021 SUPERADMIN E-KDMK

Indonesia menduduki peringkat kelima dalam pasar furnitur. Negara-negara di Eropa, Amerika Serikat dan Jepang menjadi tujuan ekspor tradisional Indonesia. Hal ini membuktikan bahwa Indonesia memiliki kualitas furnitur yang baik dan harus terus dipromosikan ke kancah internasional.

Direktur Jenderal Industri Kecil Menengah dan Aneka (Ditjen IKMA) Gati Wibawaningsih, mengungkapkan bahwa Kementerian Perindustrian...

Kemasan Berkelanjutan Bagi IKM

Articles 16 May 2021 SUPERADMIN E-KDMK

Plastik berasal dari arti “pliable and easily shaped” yang berarti “lentur dan mudah dibentuk” dan kemudian berkembang menjadi nama untuk kategori bahan yang disebut polimer. Kata polimer berarti “dari banyak bagian”, dan polimer terbuat dari rantai panjang molekul. Polimer berlimpah di alam. Selulosa, bahan yang menyusun dinding sel tumbuhan, adalah...

Tren Kemasan di Masa Pandemi

Articles 16 May 2021 SUPERADMIN E-KDMK

Pandemi covid 19, telah merubah kebiasaan masyarakat, mulai dari kebersihan, sampai gaya hidup. Hal ini juga terjadi untuk kemasan. Fungsi kemasan sangat berperan saat ini, di mana orang sangat memperhatikan keamanan dari suatu produk, terutama dari kemasannya.

Saat meningkatnya kebiasaan masyarakat berbelanja secara online, berbanding lurus dengan meningkatnya penggunaan kemasan, terutama...